Buku Bertanam Padi menguraikan teknik budidaya padi secara lengkap mulai dari persiapan lahan, pemilihan varietas unggul, persemaian, penanaman, hingga pemeliharaan tanaman pada berbagai fase pertumbuhan. Pembahasan meliputi pengelolaan air, pemupukan berimbang, pengendalian hama dan penyakit, serta penerapan teknologi budidaya modern seperti Sistem Tanam Jajar Legowo dan Pengelolaan Tanaman Te…