Informasi Teknis merupakan publikasi yang berisi uraian praktis mengenai metode, prosedur, dan rekomendasi teknis dalam bidang kehutanan. Publikasi ini disusun untuk membantu teknisi, praktisi lapangan, penyuluh, dan pengambil kebijakan dalam menerapkan langkah-langkah operasional berbasis sains, mulai dari budidaya tanaman hutan, konservasi, pemulihan ekosistem, hingga pengelolaan sumber daya …