Buku ini menjelaskan cara praktis membuat pupuk organik cair (POC) dari berbagai bahan alami seperti limbah dapur, kotoran ternak, dan sisa tanaman. Disertai langkah-langkah pembuatan, dosis pemakaian, manfaat bagi tanaman, serta analisis usaha kecil menengah di bidang pupuk organik. Buku ini ditujukan untuk petani, penghobi tanaman, dan pelaku agribisnis yang ingin memanfaatkan limbah organik …