Buku ini membahas peranan air sebagai elemen penting dalam kehidupan manusia dan lingkungan, serta bagaimana kualitas air memengaruhi kesehatan masyarakat. Penulis menjelaskan konsep dasar air, dampak pencemaran, serta pentingnya menjaga air agar tetap bersih dan sehat sebagai bagian dari upaya menjaga lingkungan yang berkelanjutan.