Buku ini membahas secara komprehensif faktor-faktor penyebab terjadinya banjir serta berbagai metode pengendaliannya dengan memperhatikan keseimbangan lingkungan. Penulis menjelaskan hubungan antara tata guna lahan, kerusakan daerah aliran sungai (DAS), perubahan iklim, dan aktivitas manusia terhadap meningkatnya risiko banjir. Selain itu, disajikan strategi mitigasi dan pengelolaan lingkungan …