Buku ini menguraikan cara beternak burung perkutut secara efektif, mulai dari pemilihan indukan, penangkaran, perawatan anakan, hingga pemasaran. Disertai kiat menjaga kesehatan burung, pemilihan pakan yang tepat, serta cara menghasilkan perkutut berkualitas suara merdu yang memiliki nilai jual tinggi.