Buku Ilmu Penyakit Pascapanen membahas berbagai jenis penyakit yang menyerang hasil pertanian setelah proses panen, serta faktor-faktor yang memengaruhi kerusakan produk selama penyimpanan, pengangkutan, dan distribusi. Di dalamnya dijelaskan penyebab utama penyakit pascapanen, seperti infeksi jamur, bakteri, serta kerusakan fisiologis akibat perlakuan yang tidak tepat. Buku ini juga menguraika…