"BULETIN PUSAT PENELITIAN PERKEBUNAN GETAS" merupakan publikasi berkala ilmiah yang diterbitkan oleh Pusat Penelitian Perkebunan Getas. Buletin ini menyajikan hasil-hasil penelitian, kajian teoretis, dan inovasi teknologi yang fokus pada peningkatan efisiensi dan produktivitas komoditas perkebunan, terutama karet (Hevea brasiliensis) dan kopi. Topik-topik yang dibahas mencakup aspek budidaya (s…