Buku Evaluasi Kesesuaian Lahan & Perencanaan Tataguna Lahan membahas prinsip, metode, dan aplikasi dalam menilai potensi serta keterbatasan suatu lahan untuk berbagai penggunaan, seperti pertanian, kehutanan, permukiman, dan industri. Di dalamnya dijelaskan tahapan analisis kesesuaian lahan, interpretasi data biofisik, serta integrasi hasil evaluasi ke dalam rencana tata guna lahan yang berkela…